Cara Aktivasi Akun Belajar.id

Cara Aktivasi Akun Belajar.id

Beberapa orang belum tahu cara aktivasi akun belajar.id untuk menunjang Kegiatan Belajar Mengajar selama menjalani kegiatannya di rumah. Pasalnya, sebagian besar sekolah belum membuka aktivitas pembelajaran secara langsung.

Meski begitu, kalian tidak perlu khawatir karena siapa saja bisa mengatasinya dengan memanfaatkan akun belajar.id. Secara umum platform ini merupakan salah satu sarana penunjang kegiatan pembelajaran sehingga kamu dapat mengikuti semua bidang studi dengan baik.

Secara umum belajar.id menjadi penunjang untuk membantu siapa saja yang bergerak dalam dunia pendidikan agar dapat menjalankan kegiatannya dengan baik. Bagaimana tidak, proses pembelajaran yang berlangsung secara online membuat para elemen terkait mengalami kesulitan saat hendak belajar maupun mengajar.

Maka dari itu, belajar.id menjadi rekomendasi terbaik supaya kamu bisa mengimplementasikan atau mendapatkan ilmu-ilmu positif selama menempuh jenjang pendidikan sesuai mata pendidikan pilihan masing-masing.

Cara Aktivasi Akun Belajar.id

Cara Aktivasi Akun Belajar.id
Cara Aktivasi Akun Belajar.id

Belakangan ini masyarakat, khususnya pelajar dan guru sedang bingung mencari aplikasi atau platform yang berguna dalam menunjang kegiatan pembelajaran selama menerapkan pendidikan daring. Kamu bisa menggunakan belajar.id yang merupakan sebuah e-learning platform untuk siapa saja selama masih menempuh pendidikan di sekolah.

Tak hanya itu, belajar.id bukan hanya diakses seluruh pelajar melainkan guru juga bisa mengakses dan mengubah berbagai macam data untuk dimanfaatkan sebagai bahan ajar saat mengajar semua muridnya.

Kami beritahu bahwa belajar.id menjadi media pendukung sistem pembelajaran untuk semua guru dan pelajar di seluruh Indonesia. Pasalnya, platform ini sudah disetujui Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) untuk dipakai dan dimanfaatkan semua elemen dalam bidang pendidikan.

Terkait:  Cara Aktifkan Kartu Telkomsel yang Hangus (Online & Offline)

Kamu tidak perlu takut selama menikmati semua layanan dari belajar.id, karena platform ini mendukung semua penggunaan aplikasi belajar online agar kamu dapat memahami dan mempelajari berbagai macam materi yang diberikan guru setiap hari.

Cara Aktivasi Akun Belajar.id, Cepat dan Praktis

Barangkali kamu belum pernah mendengar bahkan menggunakan akun belajar.id untuk mendukung proses pembelajaran setiap hari, maka kami bisa menjelaskan semua informasinya melalui ulasan ini dengan lengkap.

Kami tegaskan bahwa hampir semua guru dan pelajar sudah menggunakan akun belajar.id dan diaktivasi melalui gadget. Kamu tidak perlu repot mengaktifkan akunnya, karena prosesnya cepat dan mudah sehingga kamu dapat langsung memakainya untuk membantu proses pembelajaran bersama setiap guru pelajaran terkait.

Apa itu Akun Belajar.id?

Akun Pembelajaran ini merupakan akun elektronik yang menyimpan username dan akses masuk akun alias password yang diberikan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. Akun ini bisa digunakan guru maupun muris untuk mengaksees aplikasi maupun layanan pembelajaran berbasis elektronik.

Tak bisa dipungkiri akun belajar.id menjadi salah satu pelayanan pendidikan terbaik untuk semua elemen yang bergerak pada bidangnya di seluruh Indonesia, bahkan sudah tercantum dalam Surat Edaran (SE) Sesjen No.37 Tahun 2020 mengenai Akun Akses Layanan Pembelajaran bagi Peserta Didik, Pendidik serta Tenaga Kependidikan.

Sementara itu, peluncuran akun ini sudah dilaksanakan sejak bulan Desember oleh Kemendikbud bersama Kementerian Informasi dan Komunikasi (Kominfo) serta Kemenag. Kami tegaskan semua elemen sektor pendidikan pasti bisa mengaktifkan dan mengaksesnya supaya bisa mendukung proses pembelajaran lebih efektif.

Di samping itu, kamu bahkan tidak perlu mengeluarkan uang sepeserpun selama menggunakan akun belajar.id. Hal ini dikarenakan siapa saja berhak menikmati layanannya dengan nyaman dan praktis selama mengikuti proses pembelajaran secara virtual dari rumah.

Terkait:  Cara Mengaktifkan Microphone di Laptop

Cara Aktivasi Akun Belajar.id dari Kemendikbud

  • Pengguna harus mendapatkan username dan password dari Operator Satuan Pendidikan (OSP) di sekolah masing-masing.
  • Apabila belum tahu OSP, beritahu mengenai Surat Edaran Sesjen No.37 Tahun 2020 atau kunjungi situs resmi akun pembelajaran via https://www.belajar.id/.
  • Kemudian, buka laman Gmail dan masukkan username atau alamat email dan password yang didapatkan.
  • Pengguna akan diminta menyetujui ketentuan dan syarat pemakaian akun pembelajaran, serta mengganti password akun pembelajarannya.
  • Apabila pengguna mudah lupa terhadap penggantian password nya, catat kata sandi yang baru.
  • Pengguna sudah bisa memakai akun pembelajaran untuk menunjang kegiatan pembelajaran sehari-hari.
  • Selesai.

Cara Mengakses Akun Belajar.id

  • Silakan masuk ke laman https://www.pd.data.kemdikbud.go.id/ untuk Operator Satuan Pendidikan (OSP).
  • Klik Login.
  • Apabila sudah masuk ke laman tersebut, pilih menu Unduh Akun untuk mengunduh dokumen CSV yang memuat username dan password akun pembelajaran dari satuan pendidikan terkait.
  • Kemudian, OSP mendistribusikan akun pembelajaran ke semua penggunanya di satuan pendidikan terkait.
  • Jika pengguna ingin mengaktifkan akun pembelajaran, masukkan username dan password untuk masuk ke laman Gmail.
  • Pengguna harus menyetujui semua ketentuan dan syarat pemakaian akun pembelajaran, termasuk mengganti password akun tersebut.
  • Selesai.

Kenapa Harus Pakai Akun Belajar.id?

  • Informasi dan materi dari Kemendikbud akan dikirim ke alamat email akun pembelajaran (belajar.id).
  • Akun ini bakal dipakai untuk mengakses beberapa aplikasi resmi yang dirilis Kemendikbud.
  • Akun ini bakal digunakan sebagai salah satu sarana komunikasi resmi Kemendikbud ke peserta didik, pendidik maupun tenaga pendidik.
  • Pengguna bisa langsung memakai akun pembelajaran sesuai struktur penddikan masing-masing.

Daftar Aplikasi Pembelajaran yang Didukung Akun Belajar.id

  • Quizizz.
  • PBS Learning Media.
  • Salamender Soft.
  • Quipper.
  • Flat for Edu.
  • Rumah Belajar.
  • Zoom.
  • Google Classroom.
  • Google Hangout.
  • Zenius.
  • Google Slides.
  • Google Sheet.
  • Khan Academy.
  • Google Doc.
  • Google Drive.
  • Bahaso.
  • Pintaria.
  • Pahamify.
  • Buncee..
  • CK 12.
  • Ruang Guru.
  • Coursera.
  • Drawp for School.
  • DataClassroom.
  • LanSchool.
  • Rediker.
  • RealSmart.
  • Story Junior.
  • School Runner.
  • Tynker.
  • Sycamore School.
  • Unicheck.
  • Tes Blendspace.
  • Udemy.
Terkait:  Cara Aktivasi Kartu Simpati

Keutamaan Menggunakan Akun Pembelajaran

Akun belajar.id menjadi salah satu sarana pembelajaran efektif dan efisien untuk seluruh elemen yang bergerak pada sektor pendidikan. Bagaimana tidak, keberadaannya disebut sebagai salah satu jalur komunikasi resmi dari Kemendikbud kepada tenaga pendidik, pendidik serta pelajar yang terlibat.

Tak bisa dipungkiri semua informasi yang bakal kamu dapatkan sudah terbukti benar dan tepat. Jangan heran sebagian besar pengguna akun pembelajaran ini tidak pernah meragukan segala hal yang diberitahukan di dalamnya.

Kemendikbud merupakan pengawas dan penyedia layannan aplikasi pembelajaran akan selalu mengirim materi beserta informasi melalui alamat email setiap penggunanya. Oleh sebab itu, sebaiknya kamu tidak mengganti email untuk sekadar menerima notifikasinya.

Guna mencegah hal-hal diluar dugaan, pastikan alamat email selalu terhubung dengan smartphone. Pastikan kamu selalu mengingat kata sandinya agar tidak dapat keluar bahkan sulit dimasukkan karena kamu tidak tahu akses masuknya.

Sementara itu, akun ini bisa dipakai untuk mengakses semua aplikasi resmi yang dirilis Kemendikbud sesuai daftar di atas. Kalian tidak perlu khawatir karena mayoritas aplikasinya aman saat digunakan, sedangkan data dirimu tidak dapat dilacak orang lain.

Akun ini bahkan telah terstruktur berdasarkan satuan pendidikan setiap pengguna. Kamu bisa menikmati layanan pendidikan lebih efektif dan signifikan hanya dengan menggunakan akun belajar.id. Akun ini bersifat fleksibel karena setiap pengguna bisa mengakses dimana saja dan kapan saja.

Similar Posts