Cara Hutang di Bank BRI

Cara Hutang di Bank BRI

Apabila kamu sedang membutuhkan uang dengan nominal yang sangat besar dan ingin meminjam di bank, pas banget karena artikel ini akan membahas bagaimana cara hutang di bank BRI secara mudah. So, simak artikel ini sampai selesai ya!

BRI siangkatan dari Bank Rakyat Indonesia, BRI adalah salah satu bank milik pemerintah terbesar di Indonesia. Sejak 1895 BRI telah hadir untuk memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat. Dengan memiliki visi menjasi The Most Valuable Banking Group di Asia Tenggara dan Champion of Financial Inclusion dan mempunya misi memberikan pelaynan yang terbaik dengan melakukan kegiatan perbankan yang terbaik dengan mengutamakan pelayanan kepada segmen mikro, kecil, dan menengah untuk menunjang peningkatan ekonomi masyrakat selain itu menyediakan layanan yang prima dan bekerja dengan optimal dan baik.

Kelebihan dan Kekurangan Bank BRI

Seperti pada umumnya bahwa semua lembaga perbankan yang beroperasi pasti mempunya kelebihan dan kekurangan, seperti halnya perusahaan perbankan bank BRI. Akan tetapi kelebihan dan kekurangan ini tentu dapat dijadikan sebagai bahan pertimbangan dalam menentukan layanan perbankan yang dibutuhkan.

Kelebihan Bank BRI

Jaringannya Sangat Luas

Keunggulan pertama yang dimiliki Bank BRI ialah dengan mempunya jaringan yang sangat luas. Hal ini tentu terjadi karena Bank BRI memiliki nasabah dari seluruh pelosok tanah air, sehingga bank ini juga memberikan layanan perbankan kepada nasabah dengan menjangkau hampir seluruh wilayah di Indonesia. Satt ini Bank BRI telah memiliki lebih dari 1000 kantor cabang di seluruh Indonesia.

Terkait:  Cara Cek Saldo BRI Lewat HP

Nah selain kantor cabang Bank BRI juga memberikan lainnya seperti melalui Kantor Kas, BRI Unit, BRI Terrace dan BRI Mobile Terrace untuk menjanglau seluruh nasabah di Indonesia. Hal ini sangat menguntungkan nasabah bertransaksi tanpa harus datang ke kantor utama Bank BRI.

Beragam Produk Perbankan

Telah dijelaskan diatas bahwa Bank BRI memang menjadi salah satu Bank dengan produk dan layanan perbankan yang sangat variatif. Produk dan layana perbankan yang dihadirkan Bank BRI terbagi menjadi beberapa jenis berdasarkan jenis nasabahnya, yaitu bisa perorangan (individual), koperasi maupun UMKM.

Nah untuk nasabah perorangan, produk dan layanan yang disediakan Bank BRI antara lain seperti tabungan, pinjaman, investasi, kartu kredit dan layanan perbankan lainnya. sedangkan untuk nasabah tipe koperasi banyak pula layanan perbankan yang ditawarkan akan tetapi hampir sama.

Sudah Tersedia Layanan Secara Online

Keunggulan yang terakhir yaitu tersedianya layanan online atau sekarang bisa disebut dengan M-Banking. Jadi nasabah tidak perlu lagi repot mengunjungi kantor cabang Bank BRI untuk melakukan aktivitas perbankan secara langsung, karena sekarang dapat dilakukan dengan mudah secara online.

Layanan perbankan online yang dapat diakses oleh nasabah Bank BRI ini meliputi informasi saldo, transfer dana, mutasi, dan pembayaran lainnya.

Kekurangan Bank BRI

Terdapat Biaya Administrasi

Kekurangan Bank BRI yaitu terkait dengan pelayanan atau administrasi yang sering dikenakan oleh Bank BRI. Biaya untuk layanan ini bervariasi, biasanya mencakup administrasi bulanan, atau biaya transfer antar rekening. Namun dapat dipastikan biaya layanan yang dikenakan sebanding dengan kualitas layanan yang diberikan, sehingga pelanggan dapat tetap bertransaksi dengan aman dan nyaman.

Nah, Bank BRI juga menyediakan banyak sekali produk dan layanan perbankan yang bisa dakses oleh nasabah. Produk dan layanan yang disediakan seperti simpanan uang, pinjaman, investasi, kartu kredit, KPR dan masih banyak lagi. Tidak hanya itu, beragam produk dan layanan Bank BRI ini juga ditunjukan untuk beberapa pihak misalnya seperti nasabah individu, UMKM maupun koperasi.

Terkait:  Cara Bikin Kartu Kredit BRI

Akan tetapi pada kesempatan kali ini, artikel akan membahas bagaimana cara hutang di Bank BRI secara mudah dan jelas. So, simak dibawah ini ya!

Cara Hutang di Bank BRI

Cara Hutang di Bank BRI
Cara Hutang di Bank BRI

Terdapat banyak sekali jenis pinjaman BRI yang tersedia, termasuk kartu kredit, kredit usaha, KPR hingga kepemilikan kendaraan sehingga pinjaman Bank BRI banyak sekali fasilitas pembiayaan dari Bank BRI untuk memenuhi kebutuhan nasabah.

Namun sebelum itu alangkah baiknya jika kamu mengetahui beberapa hal yang perlu disiapkan dalam berhutang dengan Bank BRI. Tentu selain mempersiapkan segala persyaratan dan mengetahui cara hutang di Bank BRI.

Tentukan Jumlah Pinjaman

Yang pertama kamu harus mengetahui dulu berapa uang yang ingin kamu pinjam, karena Bank BRI memiliki banyak produk kredit yang tersedia untuk tiap nasabah yang ingin berhutang.

Untuk itu pastikan terlebih dahulu sebelum mengajukan hutang di Bank BRI dengan kebutuhan kita. Tentunya segala resiko harus diukur dan dipersiapkan dengan matang supaya pinjaman yang kita ajukan di Bank BRI dapat persetujuan.

Pilih Jenis Pinjaman

Karena sudah diketahu bahwa Bank BRI memiliki banyak produk jenis pinjaman maka sebelum mengajukan hutang di Bank BRI perlu diketahui jenis pinjamannya apa aja.

Kredit Usaha Rakyat (KUR)

Jenis pinjaman ini memang khusus ditujukan untuk para pelaku usaha mikro, kecil dan menengah. Akan tetapi untuk mendapat jenis pinjaman ini, nasabah harus sudah memiliki usaha dan berjalan minimal 6 bulan.

Jenis pinjaman KUR ini juga dibagi menjadi 3 bagina, yaitu:

  • KUR Ritel, yang mana kredit modal kerja yang diberikan debitur telah memiliki usaha produktif. Pinjaman yang diberikan mulai dari 25 juta hingga 500 juta rupiah.
  • KUR Mikro, yaitu kredit modal kerja atau investasi yang diberikan kepada debitur sebesar 25 juta rupiah.
  • KUR TKI, ialah pinjaman yang diberikan kepada calon TKI hingga ke negara penempatan dengan plafon mencapai 25 juta rupiah.
Terkait:  Cara Membuat ATM BRI

Untuk persyaratannya bisa simak dibawah ini:

  • Pertama, telah memiliki dan menjalankan usaha produktif
  • Usaha tersebut minimal berjalan 6 bulan
  • Tidak memiliki kredit konsumtif seperti KPR, KKB atau kartu kredit BRI
  • Melampirkan KTP asli dan Fotokopiannya
  • Melampirkan Kartu Keluarga
  • Melampirakan surat izin berusaha
  • Memiliki perjanjian kerja dengan pengguna jasa
  • Pasport
  • Visa
  • Perjanjian penempatan bagi KUR TKI

Cara Hutang Kupedes di Bank BRI

Untuk jenis pinajamn BRI yang satu ini sangat ditujukan untuk individu ataupun pelaku usaha karena bersifat umum. Selain itu jenis pinajamn BRI ini berlaku untuk segala jenis sektor seperti pertaninan, industri, jasa, perdagangan, dan yang lainnya. Nah, untuk persyaratannya bisa disimak dibawah ini:

  • Debitur bisa memilih angsuran sesuai dengan kebutuhan
  • Bunganya rendah
  • Biaya administrasinya mulai dari 10 ribu
  • Pembayaran harus tepat waktu karena akan mendapatkan bonus
  • Agunan tidak harus yang bersertidikat
  • Mendapatkan asuransi jiwa, kesehatan, kecelakaan dan meningga dunia
  • Melampirkan legalitas udaha, minimal surat keterangan dari Lurah
  • Melampirkan identitas diri seperti KTP, KK atau SIM
  • Dapatkan Informasi Sejelas Mungkin

Nah setelah mengetahui beberapa jenis pinjaman di Bank BRI, maka kamu perlu mendapatkan informasi yang jelas. Seperti bunganya di awal berapa, sistem pembayarannya gimana dan masih banyak lagi.

Tanyakan saja hal – hal yang dirasa belum dipahami sebelum berhutang di Bank BRI, selain itu jug aperlu ditanyakan bagaimana perhitungan bunga dan sanksi keterlambatan cicilan.

Nah demikianlah informasi cara hutang di Bank BRI, pada intinya kamu perlu tau jenis pinjaman apa yang ingin kamu ajukan. setelah itu bisa datang ke kantor cabang maupun pusat Bank BRI yang sudah tersebar di seluruh Indonesia.

Semoga artikel ini bermanfaat dan terima kasih sudah membacanya hingga selesai. Sampai jumpa di artikel selanjutnya, see u!

Similar Posts